Kunjungan Keempat – Realisasi Proyek Renovasi Total Rumah Minimalis 2 Lantai Bpk Sunarno – Jakarta Selatan

realisasi-kunjungan-renovasi-rumah-minimalis-bpk-sunarno-jakarta-selatan-4

Kunjungan Keempat – Realisasi Proyek Renovasi Total Rumah Minimalis 2 Lantai Bpk Sunarno – Jakarta Selatan

Kunjugan Keempat kami dilakukan pada tanggal 26 November 2018, dimana proses pengerjaan sedang berjalan pada area tangga serta proses pengerjaan Finishing pada tampak depan. Finishing yang dilakukan adalah pengecatan kusen dan juga pemasangan jendela pada kusen. Selain itu, terdapat juga pembuatan tangga spiral yang digunakan sebagai akses ke lantai atap atau dak. Pemasangan keramik sudah mulai dilakukan, serta adanya pemasangan furniture sesuai dengan yang dibutuhkan.

Penasaran dengan proses pengerjannya? Yuk, baca ulasan lengkap kunjungan Keempat yang kami lampirkan!

pengecatan-kusen

Pengecatan Kusen

Kusen kayu adalah salah satu bagian dari rumah yang memiliki peranan sangat penting. Di dalam rumah kusen kayu berperan untuk menjadi tempat pemasangan dari pintu, jendela, kaca, teralis bahkan lubang angin. Namun peranannya yang penting ini masih kurang dipahami oleh banyak masyarakat luas. Jika sebuah rumah tidak ada kusen maka untuk pemasangan dari pintu dan jendela sulit dilakukan. Bentuk dari kusen kebanyakan terbuat dari balok kayu namun kini ada juga kusen untuk pintu yang terbuat dari bahan aluminium. Karena kurangnya kesadaran masyarakat untuk merawat kusen maka seringkali kusen menjadi cepat rusak. Banyak faktor yang mengakibatkan kerusakan mulai dari jenis bahan yang digunakan adalah kayu dengan kualitas buruk atau karena lapisan coating yang digunakan berkualitas rendah.

Dengan adanya pengecatan, maka membuat kusen tersebut lebih terjaga sehingga dapat tahan lama saat digunakan. Selain itu, terdapat keunggulan lainnya dari proses pengecatan pada kusen. Diantaranya melindungi kayu dari sinar ultra violet, mencegah serangan jamur dan serangga, tahan terhadap cuaca, menangkal air dan mencegah pelapukan kayu, tidak berbau dan tidak beracun, pengencernya berbahan dasar air. Berbagai macam pilihan warna yang bisa disesuiakan dengan kebutuhan / keinginan anda.

pemasangan-jendela

Pemasangan Jendela

Pintu dan jendela merupakan konstruksi yang dapat bergerak, bergeraknya pintu atau jendela dipengaruhi oleh perletakan/penempatan, efisiensi ruang dan fungsinya. Dalam merencanakan pintu dan jendela, ada 4 (empat) hal yang harus dipertimbangkan, yaitu :

  • Matahari
Pintu dan jendela merupakan sumber pengurangan dan penambahan panas, sehingga jendela dapat diletakkan di sisi sebelah timur dan/atau barat.
  • Penerangan
Untuk menghasilkan penerangan alami sebuah ruangan, dengan menempatkan jendela dekat sudut ruangan maka dinding didekatnya disinari cahaya akan memantulkan ke dalam ruangan.
  • Pemandangan
Jendela sebaiknya ditempatkan untuk memberi bingkai pada pemandangan. Ketinggian ambang atas jendela sebaiknya tidak memotong pemandangan orang yang duduk ataupun berdiri di dalam ruangan, juga jangan sampai kerangka jendela membagi dua atau lebih suatu pemandangan.
  • Penampilan 

Jendela akan dapat mempengaruhi penampilan ekterior rumah/bangunan.

 

Berikut ini cara pemasangan kusen jendela

  1. Persiapkan bahan dan alat yang diperlukan di lokasi atau tempat yang aman dan mudah dijangkau.
  2. Rentangkan benang selebar setengah ukuran batu bata dari as bouwplank.
  3. Pasang bata setengah batu setinggi dasar kusen jendela .
  4. Rentangkan benang setinggi 2 meter dari bouwplank.
  5. Pasang kusen jendela setinggi benang tersebut.
  6. Pasang kusen jendela sampai betul-betul tegak dengan pertolongan unting-unting.
  7. Pasang skur agar kedudukannya stabil dan kuat.
  8. Cek kembali posisi kusen jendela sampai terpasang pada keadaan yang benar.
  9. Bersihkan lokasi disekitar kusen jendela yang sudah terpasang tersebut.

Selain proses pengerjaan finishing, terdapat juga proses pengerjaan sebuah struktur bangunan. Apa sajakah itu? Cek proses pengerjaan struktur bangunan yang kami lampirkan pada kunjungan sebelumnya. Klik pada tombol untuk melihat lebih detail !

LIHAT PROSES PENGERJAAN STRUKTUR

 

area-tangga-spiral

Area Tangga Spiral

Tangga spiral memang memiliki bentuk yang indah dan mengangumkan. Bentuk melingkarnya yang elegan memberikan keunikan tersendiri dalam bangunan. Meski diperkenalkan terlambat di zaman arsitektur karena strukturnya yang rumit, bentukan tangga ini sudah mengambil tempat di Arsitektur Roman. Selain menghemat ruangan, bentuknya yang indah menambah estetika.

Tangga spiral disini digunakan sebagai akses menuju area service yang berada di dak. Dengan menggunakan tangga spiral dapat menghemat lahan yang digunakan sangatlah cocok untuk konsep desain rumah minimalis. Kelebihan kedua dari tangga model spiral adalah pada pemenuhan nilai estetika yang lebih dari model lainnya. Walaupun pada fungsi tidak seoptimal model lain yang lebih lebar, tapi model tangga ini banyak dipilih karena bentuk spiral cenderung mudah dibuat menarik sebagai dekorasi.

pemasangan-keramik

Pemasangan Keramik

Lantai merupakan bagian dasar sebuah ruang, yang memiliki peran penting untuk memperkuat eksistensi obyek yang berada di dalam ruang. Fungsi lantai secara umum adalah: menunjang aktivitas dalam ruang dan membentuk karakter ruang. Ketika orang berjalan di atas lantai, maka karakter yang muncul adalah: tahan lama, tidak licin dan berwarna netral (tidak dominan). Lantai rumah digunakan untuk meletakkan barang-barang seperti kursi, meja, almari, dan sebagainya serta mendukung berbagai aktivitas seperti berjalan, anak-anak berlari, duduk di lantai, dan lain-lain.

Keramik merupakan perpaduan antara senyawa logam dan bukan logam. Kata keramik sendiri berasal dari kata keramikos yang dalam bahasa Inggris dikenal dengan burn stuff (benda-benda yang dibakar) yang menunjukkan bahwa sifat-sifat material keramik yang ingin diperoleh, dapat dicapai melalui proses pembakaran pada temperatur tinggi.

Kelebihan dari Keramik

  • Ubin keramik terbuat dari bahan alami sehingga tidak beracun dan tidak menyebabkan alergi
  • Permukaan halus dari ubin keramik mencegah penumpukan bakteri dan jamur
  • Tahan terhadap air dan kelembaban
  • Tahan terhap noda
  • Mudah dibersihkan
  • Tahan lama dan bebas perawatan
  • Memiliki kekuatan yang tinggi
  • Tidak mudah terbakar dan tidak menyalurkan api
  • Tidak berubah warna dari waktu ke waktu
  • Bisa menjadi unsur dekorasi pada rumah
  • Pilihan modelnya banyak dan beragam
  • Harganya pun beraneka ragam (harga tentunya menjamin kualitas keramik)

Setelah kontruksi dinding selesai di aci, proses pengerjaan dapat berlanjut pada pengerjaan warna dasar pada kontruksi dinding. Untuk melihat realisasinya, anda dapat klik pada tombol dibawah untuk melihat lebih detail ! Ulasan tersebut merupakan ulasan kunjungan berikutnya yang kami lakukan pada proyek pembangunan rumah bpk Sunarno.

LIHAT PROSES PENGERJAAN CAT DASAR

 



Proses apa saja yang sudah dikerjakan? Untuk mengulas proses pengerjaan yang telah selesai dikerjakan dan bagi anda yang memang ingin melihat proses-proses lainnya. Anda dapat klik pada tombol di bawah untuk melihat info lebih lengkap dan detail !

PLAN

Number

minutes

Price

Price for 1 minute

KUNJUNGAN

Pada kunjungan pertama yang kami lakukan ini pada tanggal 10 agustus 2018, proses pengerjaan yang dilakukan adalah pembongkaran kontruksi yang akan di renovasi contohnya seperti dinding ...

KUNJUNGAN

Kunjugan kedua kami dilakukan pada tanggal 5 september 2018, dimana proses pengerjaan sedang berjalan pada area tangga serta proses pengerjaan rangka atap ...

KUNJUNGAN

Kunjugan Ketiga kami dilakukan pada tanggal 2 Oktober 2018, dimana proses pengerjaan sedang berjalan pada area tangga serta proses pengerjaan Finishing pada area lantai 1 ...

Pricing Table

PLAN

Number

minutes

Price

Price for 1 minute

KUNJUNGAN

Kunjugan Keempat kami dilakukan pada tanggal 26 November 2018, dimana proses pengerjaan sedang berjalan pada area tangga serta proses pengerjaan Finishing pada tampak depan ...

KUNJUNGAN

Kunjungan berlanjut pada awal bulan tahun 2019, lebih tepatnya pada 25 Januari 2019. Dimana proses pengerjaan yang sedang berjalan adalah proses pewarnaan dasar beberapa kontruksi dinding pada area eksterior maupun interior yang memang sudah di aci ...


KUNJUNGAN

Kunjungan kali ini dilakukan pada tanggal 4 Februari 2019, dimana proses pekerjaan yang dilakukan merupakan kelanjutan dari kunjungan sebelumnya. Seperti hal nya area depan rumah yang memang adanya penyempurnaan dengan adanya penggantian kontruksi beton baru ...

Pricing Table

 

Untuk info lengkap mengenai JASA KAMI, bisa langsung menghubungi kami atau bisa berkunjung ke OFFICE KAMI. Segera Konsultasikan Desain Rumah Impian Anda Kepada Kami, Serta Kami Akan Menjadi Rekan Anda yang Akan Membantu Mewujudkan Impian Anda.

HUBUNGI KAMI

 


LIHAT JUGA PORTOFOLIO DESAIN KAMI YANG LAINNYA :



Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC MEWAH

IBU MAUDY DI BEKASI

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC MEWAH

IBU IIS DI BANDUNG

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC MEWAH

IBU ELISA DI JAKARTA

[ON PROGRES]

Pricing Table


Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC MEWAH

PAK WAGIYANTO DI YOGYAKARTA

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

VILLA MEWAH

IBU KARTINI DI sentul, bogor

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS MODERN

PAK ANANDA DI TANGERANG

[FINISH]

Pricing Table

 


LIHAT JUGA PORTOFOLIO DESAIN KAMI YANG LAINNYA :



Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH TROPIS

IBU HAKIM DI TANGERANG

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC BELANDA

IBU LISDA DI BANDUNG

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK ALVIAN DI JAKARTA BARAT

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

IBU ALFI DI JAKARTA BARAT

[ON PROGRES]

Pricing Table


Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK FANUR DI TANGERANG

[FINISH]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS MODERN

PAK HENDRA SUN KHO DI PORIS

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK HENDRI DI TANGERANG

[FINISH]

REALISASI DESAIN

RUMAH SEMI JOGLO

PAK RUDY DI TANGERANG

[FINISH]

Pricing Table


Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK FAUZY DI JAKARTATIMUR

[FINISH]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

IBU MASRI DI JAKARTA SELATAN

[FINISH]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK ADI DI BEKASI

[FINISH]

REALISASI DESAIN

RUMAH TROPIS

PAK WILLY DI TANGERANG

[ON PROGRES]

Pricing Table


Sub-domains


REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS MODERN

IBU NOVI DI JAKARTA BARAT

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK SUNARNO DI JAKARTA SELATAN

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH MINIMALIS

PAK ANTON DI TANGERANG

[ON PROGRES]

REALISASI DESAIN

RUMAH CLASSIC

PAK HENDRA JOE DI TANGERANG

[ON PROGRES]

Pricing Table

 

Untuk Berlangganan Posting Terbaru Kami di ” Asia Arsitek “ dan melihat karya-karya desain kami bisa melihat Channel Kami di YOUTUBE :

Kunjungan Keempat – Realisasi Proyek Renovasi Total Rumah Minimalis 2 Lantai Bpk Sunarno – Jakarta Selatan

Kunjungan Keempat – Realisasi Proyek Renovasi Total Rumah Minimalis 2 Lantai Bpk Sunarno – Jakarta Selatan

Tag : Jasa Desain Rumah Jakarta, Jasa Dsain Rumah Jakarta Selatan, Jasa Desain Rumah Online di Jakarta, Jasa Desain Rumah Online di Jakarta Selatan, Jasa Desain Rumah Minimalis Di Jakarta, Jasa Desain Rumah Minimalis Di Jakarta Selatan, Jasa Arsitek Rumah, Jasa Gambar Rumah, Jasa Bangun Rumah, Jasa Renovasi Rumah, Jasa Desain Rumah Murah, Jasa Arsitek Rumah Murah, Daftar Arsitek Profesional Murah Di Jakarta Selatan

Rate this post

Anda mungkin menyukai postingan ini :

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Hasil Konstruksi

Video Pembangunan

Kumpulan Desain Rumah Pilihan Terbaik

Desain Terpopuler

Kategori Desain

Contoh RAB

Postingan Terbaru

Scroll to Top